Kamis, 02 April 2009

Sorban Khas Banten

image By: balog









Sorban, kopiah, topi, tutup kepala dan apa lagi namanya, tapi yang ini menjadi tutup kepala khas orang Banten , sorban ini yang terdiri dari sarung yang melingkar dan diikat di kepala , hanya dipakai bila sehabis pulang dari mengerjakan sawah.
Namun bapak ber umur 69 tahun ini memakainya pada saat bekerja , mengantarkan barang dengan pick up nya ke langganan.
Apakah sorban ini masih dipakai oleh anak-anak muda di Banten tidak Ya ?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan tulis komentar anda di kotak ini,komentar anda dapat mencerahkan bagi kita semua, terima kasih, tetap semangat dan selalu berbagi.